Senin, 11 September 2017

Pendelegasian Tugas Dan Tanggung Jawab

       Proses terorganisir dalam kerangka hidup organisasi secara langsung melibatkan banyak orang dan pribadi dalam mengambil keputusan? Pengarahan, dan pengerjaan kerja yang berkaitan dengan pemastian tugas.

- Pendelegasian dilakukan dengan cara membagi tugas, kewenangan, hak, dan tanggung jawab serta kewajiban.
- Tanggung jawab adalah keharusan untuk melakukan semua kewajiban/tugas-tugas yang dibebankan kepadanya sebagai akibat dari wewenang yang diterima atau yang dimiliki nya.
- Tugas adalah pekerjaan yang tanggung jawab seseorang, pekerjaan yang dibebankan, sesuatu yang wajib dilakukan atau ditentukan untuk perintah agar melakukan sesuatu dalam jabatan tertentu.

Pendelegasian menurut beberapa para ahli
1.    Menurut James A.F.Stoner, Pendelegasian adalah sesuatu kewajiban dalam pekerjaan yang telah ditentukan dalam organisasi, untuk melaksanakan pekerjaan yang telah di tetapkan dalam bidang masing-masing jabatan
2.    Menurut Alex S. Nitisemito, Pendelegasian adalah untuk kelancaran dalam memberikan wewenang
Ada beberapa teknik khusus untuk melakukan pelimpahan wewenang
1.      Tentukan dulu sasaran
2.      Tentukan tanggung jawab dan otority
3.      Berikan notifikasi pada bawahan
4.      Haruskah bawahan merampungkan pekerjaan
5.      Berikan latihan
6.      Lakukan pengendalian
3.    Menurut Manulang, Pendelegasian adalah wewenang agar proses delegasi itu berjalan efektif sedikitnya ada tiga hal yang harus diperhatikan :
1.    Delegasi wewenang adalah anak kembar siam dengan delegasi tugas dan bila keduanya ada harus dibarengi dengan pertanggung jawaban
2.    Wewenang yang didelegasikan harus diberikan kepada orang yang tepat baik dilihat dari sudut kualifikasi maupun sudut fisiknya.
3.    Mendelegasikan wewenang kepada seseorang harus dibarengi dengan pemberian motivasi
4.    Pejabat yang mendelegasikan kekuasaan harus membimbing dan mengawasi orang yang menerima delegasi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar